Kota Administratif Bekasi

From   
Revision as of 13:52, 24 June 2024 by Altilunium (talk | contribs) (Created page with "== Pemerintahan == * Pemerintah Kota Administratif Bekasi bertanggungjawab kepada Pemerintah Kabupaten Daerah II Bekasi. * Ibukota Kabupaten Daerah Tingkat II Bekasi tetap berkedudukan di Kota Administratif Bekasi. * Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Jawa Barat dapat menyelenggarakan pembinaan secara langsung terhadap Kota Administratif Bekasi == Wilayah == Wilayah Kota Administratif Bekasi meliputi : * Kecamatan Bekasi ** Kelurahan Bekasi Jaya ** Kelurahan Margahayu **...")
(diff) ← Older revision | Latest revision (diff) | Newer revision → (diff)

Pemerintahan

  • Pemerintah Kota Administratif Bekasi bertanggungjawab kepada Pemerintah Kabupaten Daerah II Bekasi.
  • Ibukota Kabupaten Daerah Tingkat II Bekasi tetap berkedudukan di Kota Administratif Bekasi.
  • Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Jawa Barat dapat menyelenggarakan pembinaan secara langsung terhadap Kota Administratif Bekasi

Wilayah

Wilayah Kota Administratif Bekasi meliputi :

  • Kecamatan Bekasi
    • Kelurahan Bekasi Jaya
    • Kelurahan Margahayu
    • Kelurahan Marga Jaya
    • Kelurahan Marga Mulya
    • Kelurahan Perwira
    • Kelurahan Harapan Jaya
    • Kelurahan Pejuang
    • Kelurahan Kaliabang Tengah
    • Kelurahan Medan Satria
    • Kelurahan Bintara
    • Kelurahan Jakasampurna
    • Kelurahan Sepanjang Jaya
    • Kelurahan Duren Jaya
    • Kelurahan Pekayon Jaya
    • Kelurahan Kayuringin Jaya
    • Desa Harapan Mulya
    • Desa Jakamulya
    • Desa Jakasetia
    • Desa Kalibaru
    • Desa Kranji
    • Desa Bintara Jaya
    • Desa Telukpucung
    • Desa Harapan Baru
  • Kecamatan Tambun
    • Sebagian Desa Setiamekar
    • Sebagian Desa Jatimulya
    • Kelurahan Bojong Rawalumbu
    • Kelurahan Bojongmenteng

Setelah terbentuknya Kota Administratif Bekasi, Kecamatan Bekasi dihapuskan, sementara wilayah Kecamatan Tambun dikurangi.